Apa sih bipartit?

Apa sih bipartit?

Yang dimaksud dengan perundingan bipartit menurut Pasal 1 angka 10 UU 2/2004 adalah: perundingan antara pekerja/buruh atau serikat pekerja/serikat buruh dengan pengusaha untuk menyelesaikan perselisihan hubungan industrial.

Apa itu lembaga kerja sama bipartit dan tripartit?

Lembaga kerja sama bipartit ini berfungsi sebagai forum komunikasi, dan konsultasi mengenai hal ketenagakerjaan di perusahaan. Keanggotaan Lembaga Kerja sama Tripartit terdiri dari unsur pemerintah, organisasi pengusaha, dan serikat pekerja/serikat buruh.

Siapa saja tripartit?

1. Lembaga Kerja Sama Tripartit yang selanjutnya disebut LKS Tripartit adalah forum komunikasi, konsultasi dan musyawarah tentang masalah ketenagakerjaan yang anggotanya terdiri dari unsur organisasi pengusaha, dan serikat pekerja/serikat buruh, dan Pemerintah.

Langkah langkah membentuk LKS Bipartit?

3 Langkah Mudah Membentuk LKS Bipartit

  1. Tentukan Nama Pengurus LKS Bipartit. Penunjukan pengurus LKS melihat perbandingan 1:1, dengan jumlah minimum 3 orang per unsur.
  2. Pemberitahuan ke Disnaker.
  3. LKS (Lembaga Kerjasam) Bipartit Terbentuk.

Apa yang dimaksud dengan bipartit dan siapa saja yang terlibat dalam bipartit?

Lembaga Kerjasama Bipartit atau disingkat LKS Bipartit adalah forum komunikasi dan konsultasi mengenai hal-hal yang berkaitan dengan hubungan industrial di satu perusahaan yang anggotanya terdiri dari pengusaha dan serikat pekerja/ serikat buruh yang sudah tercatat di Instansi yang bertanggung jawab di bidang …

Berapa lama proses bipartit?

Perundingan Bipartit adalah perundingan secara musyawarah untuk mencapai mufakat. Penyelesaian melalui perundingan bipartit harus diselesaikan paling lama 30 hari kerja sejak perundingan dilaksanakan.

Apa itu Bipartit tripartit?

Gagalnya proses perundingan bipartit menimbulkan hak bagi salah satu pihak atau kedua belah pihak untuk melakukan tripartit. Pada intinya tripartit merupakan proses perundingan kedua belah pihak yang melibatkan pihak ketiga.

Apa Perbedaan PP dan PKB?

Perbedaan dan Persamaan Peraturan Perusahaan (PP) dan Perjanjian Kerja Bersama (PKB) Jika peraturan perusahaan hanya dibuat sepihak oleh pengusaha, sedangkan perjanjian kerja bersama dibuat oleh pengusaha bersama serikat pekerja/serikat buru, yang notabenenya sebagai representasi pekerja/buruh dalam perusahaan.

Siapa saja yang berperan dalam hubungan industrial?

Hubungan industrial

  • Pengusaha atau pemegang saham yang sehari-hari diwakili oleh pihak manajemen.
  • Para pekerja/buruh dan serikat pekerja/serikat buruh.
  • Supplier atau perusahaan pemasok.
  • Konsumen atau para pengguna produk/jasa.
  • Perusahaan Pengguna.
  • Masyarakat sekitar.
  • Pemerintah.

Apakah wajib membentuk LKS Bipartit?

Pasal 106 Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan “Setiap perusahaan yang mempekerjakan 50 (lima puluh) orang pekerja/buruh atau lebih wajib membentuk lembaga kerjasama bipartit”.

Apakah Bipartit wajib ada?

Setiap terjadi perselisihan hubungan industrial, wajib dilakukan perundingan penyelesaian perselisihan secara bipartit sebelum diselesaikan melalui mediasi atau konsiliasi maupun arbitrase.

Apa itu bipartit dan contohnya?

Berdasarkan pasal 3 ayat 1 UU No. 2 Tahun 2004, perundingan bipartit adalah perundingan antara pengusaha atau gabungan pengusaha dan pekerja atau serikat pekerja / serikat buruh atau antara serikat pekerja / serikat buruh dan serikat pekerja / serikat buruh yang lain dalam satu perusahaan yang berselisih.

Apa yang dilakukan dengan LKS bipartit?

Tata kerjanya sendiri, yakni dengan LKS Bipartit mengadakan pertemuan sekurang-kurangnya 1 (satu) kali dalam sebulan atau setiap kali dipandang perlu.

Bagaimana pengurus LKS bipartit dituangkan?

Pembentukan dan susunan pengurus LKS Bipartit dituangkan dalam Berita Acara yang ditandatangani oleh pengusaha dan wakil SP/SB atau wakil pekerja/buruh.

Siapa yang dapat melakukan LKS bipartit?

Dalam LKS Bipartit, baik pihak pengusaha maupun serikat pekerja/serikat buruh hanya dapat melakukan aktivitas komunikasi dan konsultasi dalam arti menyamaikan informasi, pandangan, pendapat ide dan saran terkait ketenagakerjaan di perusahaan. Tugas dari LKS Bipartit adalah :

Apakah bipartit sebagai lembaga?

Pengertian Bipartit sebagai lembaga adalah sebagai forum komunikasi dan konsultasi mengenai hal-hal yang berkaitan dengan hubungan industrial di perusahaan yang anggotanya terdiri dari pengusaha dan serikat pekerja yang tercatat pada instansi berwenang di bidang ketenagakerjaan (Psl 1 Ayat 18 Jo. Pasal 106 UU No. 13 Tahun 2003).

Apa sih bipartit? Yang dimaksud dengan perundingan bipartit menurut Pasal 1 angka 10 UU 2/2004 adalah: perundingan antara pekerja/buruh atau serikat pekerja/serikat buruh dengan pengusaha untuk menyelesaikan perselisihan hubungan industrial. Apa itu lembaga kerja sama bipartit dan tripartit? Lembaga kerja sama bipartit ini berfungsi sebagai forum komunikasi, dan konsultasi mengenai hal ketenagakerjaan di perusahaan. Keanggotaan…